Enam Kudapan Berbahan Pisang Khas Makassar

SHARE:

Berikut kami sajikan enam macam kudapan berbahan pisang yang khas dari Makassar, Sulawesi Selatan


Orang Makassar Sangat suka buah pisang. Hal ini terlihat dari banyaknya olahan pisang dalam kuliner manis ibu kota Sulawesi Selatan ini. Berikut kami sajikan enam macam kudapan berbahan pisang yang khas dari Makassar, Sulawesi Selatan

1. Pisang epe
Pisang bakar satu ini jadi jajanan populer di Pantai Losari. Pisang raja atau kepok dibakar, lalu dijepit hingga agak pipih. Setelah itu pisang dituangi saus gula merah. Kini pisang epe bisa disajikan dengan taburan keju, meisjes, atau kelapa parut sangrai. Sausnyapun bisa digantikan dengan saus cokelat atau durian.


2. Sanggara peppe
Ada pisang epe, ada pula sanggara peppe. Meski sama-sama dipipihkan, sanggara peppe digoreng, bukan dibakar. Pisang kepok setengah matang digoreng, digepengkan, lalu digoreng lagi. Sanggara peppe dinikmati bersama sambal terasi. Hmm...



3. Es pisang ijo
Es pisang ijo adalah salah satu kudapan khas Makassar yang paling terkenal. Pisang yang digunakan sudah matang, namun tampak seperti pisang mentah yang dipotong-potong bersama kulitnya yang masih hijau. Sebenarnya, kulit hijau tersebut terbuat dari adonan tepung beras. Bubur sumsum dan es batu bersiram sirop merah menjadi pelengkapnya.



4. Palu butung
Palu butung hampir sama dengan es pisang ijo. Bedanya, pisang pada palu butung hanya dikukus, tidak dilapisi kulit dadar.



5. Barongko
Selain pisang utuh, orang Makassar juga mengolah pisang lumat menjadi kue enak seperti barongko. Dicampur gula dan santan, adonan lalu dibungkus tum dengan daun pisang dan dikukus. Rasanya manis lembut.



6. Roko-roko unti
Dalam Bahasa Bugis, unti bukanlah kelapa parut yang dicampur gula merah cair. Unti berarti pisang, sementara roko-roko adalah kue yang dibungkus daun pisang. Roko-roko unti dikenal juga dengan sebutan kue pisang atau nagasari. Dibungkus persegi panjang dengan daun pisang, potongan pisang tampak dibalut adonan putih berbahan tepung beras, tepung sagu, dan santan.


COMMENTS

Name

407 Makassar,1,Aneka Wisata,18,Artikel,10,Bantaeng,1,Barru,7,Berita,22,Bone,3,Bulukumba,12,destinasi wisata,1,Enrekang,2,Event,19,Event April 2015,1,Event Desember 2014,3,Event Januari 2015,1,Event Maret 2015,3,Event Mei 2015,3,Event Oktober 2014,1,Event September 2015,1,Foto,4,Galesong,3,Gowa,17,Hotel,4,industri kreatif makassar,2,Jeneponto,2,Kuliner,2,Lingkar Kreatif,3,Luwu,1,Luwu Timur,7,Luwu Utara,3,Makassar,47,makassar kreatif,4,Maros,9,Palopo,1,Pangkep,11,Parepare,4,Permainan Tradisional,1,Persona,1,Pinrang,1,Promo,1,Sejarah,1,Selayar,10,Sidrap,1,Sinjai,6,Soppeng,3,Sorowako,1,Sosial Budaya,1,Sunset,1,Takalar,6,Tana Toraja,4,Tarian,1,Tips,4,Tips Wisata,63,Toraja,3,Toraja Utara,1,umkm,1,Wajo,2,Wisata,151,Wisata Alam,49,Wisata Bahari,34,Wisata Budaya,17,Wisata Kuliner,23,Wisata Lainnya,4,Wisata Magis,3,Wisata Pantai,3,Wisata Religi,7,Wisata Sejarah,20,Wista,2,
ltr
item
Makassar Guide - Panduan Wisata Sulawesi Selatan: Enam Kudapan Berbahan Pisang Khas Makassar
Enam Kudapan Berbahan Pisang Khas Makassar
Berikut kami sajikan enam macam kudapan berbahan pisang yang khas dari Makassar, Sulawesi Selatan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhL04_88EZsTzeMmvuwfPR8ENrmmkvXI4rRpHWbgKNOG-YU8aBhS4D8qTsndqx4z5LGQIjELGfOv1GDPYn41Ag0xFgRkLYABP9a-vuUuVhZX6C7Ox2WlO1sjDx5kJLuGLlsz5GYYLN-p-Km/s1600/5.+Barongko.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhL04_88EZsTzeMmvuwfPR8ENrmmkvXI4rRpHWbgKNOG-YU8aBhS4D8qTsndqx4z5LGQIjELGfOv1GDPYn41Ag0xFgRkLYABP9a-vuUuVhZX6C7Ox2WlO1sjDx5kJLuGLlsz5GYYLN-p-Km/s72-c/5.+Barongko.jpg
Makassar Guide - Panduan Wisata Sulawesi Selatan
https://www.makassarguide.com/2015/03/enam-kudapan-berbahan-pisang-khas.html
https://www.makassarguide.com/
https://www.makassarguide.com/
https://www.makassarguide.com/2015/03/enam-kudapan-berbahan-pisang-khas.html
true
8219378423129597879
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content